menu

Selasa, 23 Juni 2015

Saatnya beralih ke daftar hadir berbasis TIK


Daftar hadir atau biasa disebut dengan absensi merupakan salah satu dokumen wajib yang harus dimiliki oleh guru pengajar khususnya wali kelas. Buku Daftar hadir yang besar dengan penghitungan yang masih manual rasanya sudah tidak cukup relevan dengan zaman digital ini. Maka, sudah saatnya beralih ke daftar hadir berbasis TIK. 

Pada daftar hadir ini setelah mengisi nama sekolah, guru, mata pelajaran, waktu, ruang, bulan dan tahun kita tinggal mengisikan nama peserta didik dan mengetik H untuk Hadir, S untuk Sakit, I untuk Izin, dan A untuk Alpa. Jika dalam waktu tertentu ada libur maka cukup dikosongkan saja atau diberi warna yang berbeda.

tampilan program
Semoga program sederhana ini bisa bermanfaat bagi yang relevan menggunakannya.  Jika ada pertanyaan dan saran silahkan isi dengan meninggalkan komentar. Terima kasih.

Untuk Wali Kelas download disini
Untuk Guru Mapel download disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"Terima Kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar"